Tanda-tanda BAHAGIA dan SENGSARA
>> Juni 26, 2010
Kali ini aku sengaja membuat tulisan Tanda-tanda BAHAGIA dan SENGSARA,ya sekedar ingin mengingatkan pada diri saya sendiri dan juga bagi sobat-sobat pembaca setia ABUTIAR BLOG tentang apakah yang sudah kita kerjakan dan apa yang menjadi impian anda semua sudah tercapai?atau mungkin anda mempunyai ambisi yang lebih tinggi dari tingginya langit?.Ingatlah kadang kita mengejar sesuatu sampai melupakan norma-norma agama dan melanggar hukum hati-hatilah sobat jangan sampai kita salah jalan,maunya mencari KEBAHAGIAAN eh tak taunya kita malah jauh dari rasa Bahagia itu sendiri dan mendekati pada kesengsaraan yang tanpa kita sadari.
Bahagia dan sengsara ada petandanya. Berikut ini adalah tanda bahagia dan sengsara dalam kehidupan kita.
Tanda-tanda Bahagia
1. Menjauhkan diri dari urusan dunia dan senang kepada urusan akhirat
2. Kemahuan kuat terhadap ibadah dan membaca al-Quran
3. Sedikit bicara terhadap apa yang tidak diperlukan
4. Sangat memelihara sholat lima waktu
5. Menjaga diri dari yang haram dan syubhat, sedikit atau banyak
6. Bersahabat dengan orang-orang soleh dan baik
7. Rendah diri
8. Bersifat dermawan yang ikhlas
9. Belas kasihan terhadap makhluk-makhluk Allah yang lain
10. Bermanfaat kepada orang lain
11. Selalu ingat mati dan bersiap sedia menghadapinya
Tanda-tanda Sengsara
1. Rakus terhadap harta dunia
2. Kemauan nafsu yang kuat dan cenderung pada kelezatan dunia
3. Perkataan yang kotor dan banyak ghibah (menceritakan cela orang lain)
4. Menganggap enteng sholat 5 waktu.
5. Bersahabat dengan orang-orang fasik
6. Buruk prilakunya
7. Sombong dan tinggi hati
8. Enggan memberi kebaikan kepada orang lain
9. Sedikit kasih sayang terhadap orang yang beriman
10. Pengecut
11. Lupa terhadap mati
Itulah gambaran Tanda-tanda BAHAGIA dan SENGSARA,yang kupetik dari Kitab TANHIBUL GHOFILIN.
Semoga bermanfa'at,Wallahu a'lam bisshowab.
Bahagia dan sengsara ada petandanya. Berikut ini adalah tanda bahagia dan sengsara dalam kehidupan kita.
Tanda-tanda Bahagia
1. Menjauhkan diri dari urusan dunia dan senang kepada urusan akhirat
2. Kemahuan kuat terhadap ibadah dan membaca al-Quran
3. Sedikit bicara terhadap apa yang tidak diperlukan
4. Sangat memelihara sholat lima waktu
5. Menjaga diri dari yang haram dan syubhat, sedikit atau banyak
6. Bersahabat dengan orang-orang soleh dan baik
7. Rendah diri
8. Bersifat dermawan yang ikhlas
9. Belas kasihan terhadap makhluk-makhluk Allah yang lain
10. Bermanfaat kepada orang lain
11. Selalu ingat mati dan bersiap sedia menghadapinya
Tanda-tanda Sengsara
1. Rakus terhadap harta dunia
2. Kemauan nafsu yang kuat dan cenderung pada kelezatan dunia
3. Perkataan yang kotor dan banyak ghibah (menceritakan cela orang lain)
4. Menganggap enteng sholat 5 waktu.
5. Bersahabat dengan orang-orang fasik
6. Buruk prilakunya
7. Sombong dan tinggi hati
8. Enggan memberi kebaikan kepada orang lain
9. Sedikit kasih sayang terhadap orang yang beriman
10. Pengecut
11. Lupa terhadap mati
Itulah gambaran Tanda-tanda BAHAGIA dan SENGSARA,yang kupetik dari Kitab TANHIBUL GHOFILIN.
Semoga bermanfa'at,Wallahu a'lam bisshowab.
3 comments:
bila kita hanya mengejar duniawi semata maka hanya kesengsaraan yang kelak akan kita dapat, nice posting sahabat. Salam
betul sekali bos.Dalam islam hal-hal duniawi dan akhirat harus diseimbangkan tidak boleh mengejar dunia saja atau akhirat saja...tetap sukses sob.
ssd固態硬碟 外接式硬碟 餐飲設備 製冰機 洗碗機 咖啡機 冷凍冷藏冰箱 蒸烤箱 關島婚禮 關島蜜月 花蓮民宿 彈簧床 床墊 獨立筒床墊 乳膠床墊 床墊工廠 記憶體 產後護理之家 月子中心 坐月子中心 坐月子 月子餐 美國置產須知 隨身碟 花蓮民宿
Posting Komentar